Gunung Arfak
Gunung Arfak adalah titik tertinggi di provinsi Papua Barat. Gunung ini terletak di timur laut Semenanjung Doberai dan merupakan puncak tertinggi dari Pegunungan Arfak. Kota Manokwari dapat terlihat dari puncak gunung ini. Galeri
Referensi
|