Gunung Dukono

Dukono
Titik tertinggi
Ketinggian1.335 m (4.380 kaki)[1]
Koordinat1°41′N 127°53′E / 1.68°N 127.88°E / 1.68; 127.88
Geografi
LetakPulau Halmahera, Indonesia
Geologi
Jenis gunungComplex volcano
Letusan terakhir2022 (berlanjut)

Gunung Dukono terletak di utara Pulau Halmahera. Gunung Dukono terdiri dari beberapa kawah berapi dengan aktivitas tinggi. Pada letusan pada tahun 1550, letusan lava mengisi selat di antara Pulau Halmahera dan lereng utara dari Gunung Mamuya. Letusannya mencapai skala 3 dari Volcanic Explosivity Index. Letusan kecil terjadi selama rentang waktu 1719, 1868, dan 1901.[2] Sejak 1933, Gunung Dukono terjadi letusan-letusan kecil secara berkelanjutan hingga saat ini.[1]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ a b "Dukono". Global Volcanism Program. Smithsonian Institution. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-11-17. Diakses tanggal 2006-12-13. 
  2. ^ "Dukono, Halmahera Arc Volcanoes, Indonesia". Volcano World. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-06-16. Diakses tanggal 2006-12-13. 


Kembali kehalaman sebelumnya