Kempo pada Pekan Olahraga Nasional XIX akan dipertandingkan dari 25 sampai 28 september 2016 di Sasana Budaya Ganesha, Institut Teknologi Bandung, Kota Bandung, Jawa Barat. Sebanyak 196 atlet dari 29 provinsi diperkirakan akan bertanding di 17 nomor pertandingan yang terdiri dari 11 nomor embu (kerapihan teknik), dan 6 nomor randori (tarung).[1]
Kualifikasi
Kejurnas Shorinji Kempo Babak Kualifikasi PON-XIX Tahun 2015 di laksanakan di GOR C-tra Arena Kota Bandung, Jawa Barat, dari tanggal 1 sampai 4 oktober 2015.[2] Sebanyak 171 kuota atlet yang terdiri dari 88 atlet putra dan 83 atlet putri diperebutkan, tuan rumah Jawa Barat mendapatkan kuota 13 atlet putra dan 12 atlet putri.
Medali
Perolehan medali
Provinsi tuan rumah
Peraih medali
Embu
Randori
Referensi
Pranala luar