Pembantaian Lieyu 1987
Pembantaian Lieyu 1987, juga dikenal sebagai Insiden 7 Maret, Insiden Donggang atau Pembantaian Donggang, terjadi pada 7 Maret 1987 di Teluk Donggang, Pulau Lieyu ("Kinmen Kecil" atau "Quemoy Kecil"), Kinmen, Fujian, Republik Tiongkok. Menurut laporan keluarga korban pada tahun 2024, dua puluh empat orang perahu Vietnam tak bersenjata dibunuh oleh militer ROC, termasuk empat keluarga, delapan anak-anak (satu bayi), lima wanita (satu hamil) dan sebelas pria.[1][2][3] Catatan
Bacaan tambahan
|