Yonmarhanlan XIII

Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan XIII/Tarakan
Dibentuk10 November 2017
NegaraIndonesia
CabangKorps Marinir
Tipe unitPasukan Pertahanan Pangkalan Laut
PeranPasukan Pendarat Amfibi
Bagian dariPasukan Marinir 2
MarkasTarakan, Kalimantan Utara
JulukanYonmarhanlan 10
MotoSiaga Dharma Samudra
BaretUngu
Ulang tahun10 November

Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan XIII/Tarakan atau Yonmarhanlan XIII/Tarakan Merupakan satuan pelaksana Pasukan Marinir 2 yang bertugas membina dan menyiapkan kekuatan serta kemampuan unsur-unsur pertahanan pangkalan dan menyelenggarakan tugas-tugas pengamanan pangkalan utama TNI Angkatan Laut di wilayah Lantamal XIII Tarakan. Peresmian Yonmarhanlan XIII Tarakan dan pengukuhan Danyonmarhanlan XIII Tarakan merupakan realisasi pengembangan dan validasi organisasi Korps Marinir dalam rangka membangun kekuatan pertahanan sesuai postur dan Esential Force (EF) TNI Angkatan Laut. Markas Yonmarhanlan XIII berada di Jl. Binalatung, Kelurahan Amal, Tarakan, Kalimantan Utara.[1][2] [3][4]

Komandan

  1. Letkol Mar Aminuddin, M.Tr.Hanla. (2017-2018)
  2. Letkol Mar Fauzi Syafii, S.A.P. (2018-2020)
  3. Letkol Mar Parison Renaldo Siregar, S.H., M.M. (2020-2021)
  4. Letkol Mar Roni Saputra, M.Tr.Opsla. (2021-2023)
  5. Letkol Mar Andreas Sony Tangi Timbang, M.Tr.Opsla. (2023-Sekarang)

Referensi

  1. ^ ""KOMANDAN KORPS MARINIR RESMIKAN BATALYON MARINIR PERTAHANAN PANGKALAN XIII TARAKAN"". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-11-10. Diakses tanggal 2017-11-10. 
  2. ^ ""DANKORMAR MERESMIKAN YONMARHANLAN XIII TARAKAN"". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-11-10. Diakses tanggal 2017-11-10. 
  3. ^ ""YONMARHANLAN XIII Tarakan Diresmikan "". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-11-11. Diakses tanggal 2017-11-10. 
  4. ^ ""Letkol Marinir Aminuddin, M.Tr Hanla Jabat Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan XIII Pertama"". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-11-10. Diakses tanggal 2017-11-10. 


Kembali kehalaman sebelumnya