Pleret, Pleret, Bantul
Pleret (bahasa Jawa: ꦥ꧀ꦭꦺꦫꦺꦢ꧀, translit. Plèrèd) adalah kalurahan di kapanéwon Pleret, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia. Kesultanan Mataram pernah beribu kota di sini, yaitu di dusun Karta selama 1613-1647 lalu pindah ke Pleret yang terletak di sebelah utara selama 1647-1681.
|