Masjid Samara

Masjid Katedral Samara
Самарская соборная ме́че́ть
PetaKoordinat: 53°13′46.85″N 50°12′26.48″E / 53.2296806°N 50.2073556°E / 53.2296806; 50.2073556
Agama
AfiliasiIslamSunni
Provinsi Oblast Samara
Lokasi
LokasiSamara
Negara Rusia
Koordinat53°13′47″N 50°12′26″E / 53.22972°N 50.20722°E / 53.22972; 50.20722
Arsitektur
ArsitekRasim Valshin
TipeMasjid
Didirikan1990
Spesifikasi
Kubah1
Diameter luar kubah13.5 meter
Menara1
Tinggi menara67 meter

Masjid Katedral Samara (bahasa Rusia: Самарская соборная ме́че́ть) adalah sebuah masjid yang berada di kota Samara, Oblast Samara; sekaligus menjadi masjid terbesar di Rusia.[1] Masjid ini dibangun pada akhir tahun 1990-an dengan batu bata merah. Kubah utama berdiameter 13,5 meter dengan minaret yang menjulang setinggi 67 meter.[2] Bangunan ini dirancang oleh Rasim Valshin, seorang arsitek dari Samara.[2] Ada kebun apel di dekat dinding. Masjid ini tidak boleh disamakan dengan masjid pra-revolusioner yang dibangun pada tahun 1891.

Referensi

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-10-13. Diakses tanggal 2022-12-10. 
  2. ^ a b "Соборная мечеть". 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya