Kim Mangrobang
Marion Kim Mangrobang (lahir 4 September 1991) adalah atlit profesional trilomba yang berasal dari Filipina.[1][2] Mangrobang memenangkan emas ketiganya pada Pesta Olahraga Asia Tenggara 2019 yang berlangsung di Pantai Subic, Zambales.[3][4][5] Referensi
|