Kang Eun-tak

Kang Eun-tak
Bagian karpet merah upacara pembukaan Festival Film Fantastis Internasional Bucheon, 2015
LahirShin Seul-gi
16 Agustus 1982 (umur 42)
Korea Selatan
PendidikanInstitut Seni Seoul - Teater
PekerjaanAktor
Tahun aktif2006-sekarang
Nama Korea
Hangul
강은탁
Alih AksaraGang Eun-tak
McCune–ReischauerKang Ŭnt'ak
Nama lahir
Hangul
신슬기
Alih AksaraSin Seul-gi
McCune–ReischauerSin Sŭlki
IMDB: nm3772288 Instagram: tak3338 Modifica els identificadors a Wikidata

Kang Eun-tak (lahir Shin Seul-gi lahir 16 Agustus 1982) adalah aktor asal Korea Selatan. Ia berperan sebagai peran utama dalam drama televisi Land of Gold dan Apgujeong Midnight Sun.[1][2]

Filmografi

Serial televisi

Tahun Judul Peran Jaringan
2006 Jumong Chan-soo MBC
2008 East of Eden Han Soo-jae MBC
2010 A Good Day for the Wind to Blow Han Ki-chul KBS1
2014 Land of Gold Kang Woo-chang KBS2
Apgujeong Midnight Sun Jang Hwa-eom MBC

Film

Tahun Judul Peran Catatan
2013 Secretly, Greatly agen NIS
2014 The Road Called Life Mahasiswa di tambang tembaga segment: "A Lucky Day"

Penghargaan dan nominasi

Tahun Penghargaan Kategori Nominasi untuk Hasil
2014 KBS Drama Awards Excellence Award, Actor in a Daily Drama Land of Gold Nominasi

Referensi

  1. ^ "Kang Eun-tak completes love triangle in Fine Windy Day". Dramabeans. 21 January 2010. Diakses tanggal 5 March 2015. 
  2. ^ Bae, Sun-young (11 September 2014). 신예 강은탁 박하나, 임성한 호 탑승, '압구정 백야' 주연 확정. TenAsia (dalam bahasa Korean). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-08-18. Diakses tanggal 5 March 2015. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya