The Philippine Star
The Philippine Star (ditulis sebagai The Philippine STAR) adalah sebuah surat kabar cetak dan digital berbahasa Inggris di Filipina dan merek utama dari PhilStar Media Group. Mula-mula diterbitkan pada 28 Juli 1986 oleh para wartawan veteran Betty Go-Belmonte, Max Soliven dan Art Borjal, surat kabar tersebut adalah salah satu dari banyak surat kabar Filipina yang didirikan setelah Revolusi Kekuatan Rakyat 1986. Lihat pulaReferensi
Pranala luar |