Stasiun Guomao (Shenzhen Metro)
Stasiun Guomao (Hanzi sederhana: 国贸站; Hanzi tradisional: 國貿站; Pinyin: Guómào Zhàn; harfiah: 'Stasiun Pusat Perdagangan Internasional'; Kanton Jyutping: Gwok3 Mau6 Zaam6), adalah sebuah stasiun di Jalur 1 dari Shenzhen Metro. Stasiun tersebut dibuka pada 28 Desember 2004. Stasiun tersebut terletak di bawah persimpangan Jalan Renmin Selatan (人民南路) dan Jalan Jiabin (嘉宾路; 嘉賓路) di Distrik Luohu, Shenzhen, Tiongkok. Stasiun tersebut mengambil nama dari Gedung Guomao (Gedung Pusat Perdagangan Internasional) (国贸大厦; 國貿大廈).[1] Referensi
Pranala luar
|