Louis Aragon

Louis Aragon
Lahir3 Oktober 1897
Paris
Meninggal24 Desember 1982 (usia 85)
Paris
KebangsaanPrancis
Karya terkenalLes Lettres françaises, Pour un réalisme socialiste
Pasangan
(m. 1939)

Louis Aragon (bahasa Prancis: [lwi aʁaɡɔ̃], pengucapan, 3 Oktober 1897 – 24 Desember 1982) adalah seorang penyair Prancis yang menjadi salah satu penyuara utama gerakan surrealis di Prancis. Bersama dengan André Breton dan Philippe Soupault, ia membentuk majalah ulasan surrealis Littérature.[1][2][3] Ia juga merupakan novelis dan penyunting, anggota jangka panjang Partai Komunis dan anggota Académie Goncourt. Setelah 1959, ia giat dinominasikan untuk Nobel Sastra.[4]

Referensi

  1. ^ Martin Travers (2001). European Literature from Romanticism to Postmodernism: A Reader in Aesthetic Practice. A&C Black. hlm. 176–. ISBN 978-0-8264-4748-7. 
  2. ^ "Louis Aragon | French author". Encyclopedia Britannica (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-10-19. 
  3. ^ "Louis Aragon". Oxford Reference (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-10-19. 
  4. ^ "Nomination Archive". NobelPrize.org (dalam bahasa Inggris). 2020-04-01. Diakses tanggal 2021-03-22. 

Bacaan tambahan

Pranala luar

Templat:Surrealis

Kembali kehalaman sebelumnya