Lembu adalah sebuah desa di kecamatan Bancak, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia. Desa Lembu terbagi menjadi beberapa Dusun, yaitu : Krajan, Ngebleng, Kalimacan, Bamban, Krempel dan Kendel. Masyarakat Desa Lembu kebanyakan berprofesi sebagai petani yang menggarap tananh milik sendiri.