Kutuh, Kuta Selatan, Badung8°49′47″S 115°10′38″E / 8.829843°S 115.177098°E
PemerintahanPerbekel (kepala desa) Kutuh adalah I Wayan Purja dan bendesa (kepala desa adat) dijabat I Made Wena. PendudukDesa Kutuh memiliki total 4.197 jiwa (2016) dengan pembagian 2.055 laki-laki dan 2.142 perempuan dengan sex rasio 96. Tingkat kelahiran tahun 2016 mencapai 34 jiwa dan kematian 8 jiwa. Tingkat migrasi tahun 2016 tercatat, 60 orang pindah dan 67 orang pendatang baru.[1] Referensi
Pranala luar
|