Kota Chiba
Chiba (千葉市 , Chiba-shi) adalah ibu kota Prefektur Chiba, Jepang. SejarahChiba didirikan pada 1 Januari 1921 dan dijadikan sebagai salah satu kota besar Jepang (政令指定都市 seirei shitei toshi) pada 1 April 1992 melalui keputusan pemerintah. Kota Chiba adalah salah satu dari kota pelabuhan utama di daerah Kanto. Banyak dari kota Chiba ini adalah pemukiman, meski ada banyak pabrik-pabrik dan pergudangan di sepanjang pesisir. Di kota ini terdapat Pusat Konvensi Makuhari Messe yang merupakan salah satu pusat konvensi terkemuka di Jepang. GeografiKotamadya sekitarnyaDistrik kotaDemografiMenurut data sensus Jepang,[1] ini adalah populasi Chiba dalam beberapa tahun terakhir.
Kota kembar
ReferensiPranala luar |