Keuskupan Aragatsotn

Keuskupan Aragatsotn

Արագածոտնի թեմ
Gereja Apostolik Armenia
Lokasi
NegaraArmenia
Statistik
Populasi
- Total
(per 2011)
~120.000
Informasi
DenominasiGereja Apostolik Armenia
RitusRitus Armenia
Pendirian1996
KatedralGereja Santo Mesrop Mashtots, Oshakan
Kepemimpinan kini
PatriarkKarekin II
Primat
Uskup Mkrtich Proshyan
Situs web
Situs web resmi

Keuskupan Aragatsotn (bahasa Armenia: Արագածոտնի թեմ Aragatsotni t'em), adalah sebuah keuskupan Gereja Apostolik Armenia yang meliputi Provinsi Aragatsotn di Armenia. Nama tersebut berasal dari bekas kanton Aragatsotn, provinsi Ayrarat, Kerajaan Armenia.

Keuskupan tersebut resmi dibentuk pada 30 Mei 1996, oleh Catholicos Karekin I. Markas besar keuskupan tersebut terletak di ibu kota provinsi Ashtarak, sementara katedral keuskupan tersebut adalah Gereja Santo Mesrop Mashtots di dekat desa Oshakan.[1] Uskup Mkrtich Broshyan sekarang adalah primat keuskupan tersebut, yang menjabat sejak 2009.[2]

Referensi

  1. ^ "Արագածոտնի թեմը ձևավորվել է 1996թ. մայիսի 30-ին". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-01-19. Diakses tanggal 2019-05-17. 
  2. ^ "Primate of the Diocese of Aragatsotn". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-01-19. Diakses tanggal 2019-05-17. 


Kembali kehalaman sebelumnya