Grup A Copa América 2021

Grup A Copa América 2021, juga disebut sebagai Zona Selatan, berlangsung dari 14 hingga 28 Juni 2021 di Brasil.[1] Grup ini terdiri dari mantan tuan rumah bersama Argentina, Bolivia, Uruguay, Chili dan Paraguay.[2] Grup ini semestinya juga dihuni oleh tim tamu Australia, tetapi mereka menarik diri dari keikutsertaannya dalam turnamen ini pada 23 Februari 2021.[3]

Awalnya, Grup B dijadwalkan akan bermain sejak 12 hingga 30 Juni 2020.[4] Namun, pada 17 Maret 2020 turnamen ini ditunda hingga 2021 karena pandemi COVID-19 di Amerika Selatan.[5]

Pada 30 Mei 2021, Argentina mengundurkan diri sebagai tuan rumah bersama karena pandemi COVID-19.

Tim peserta

Posisi undian Tim Penampilan ke- Penampilan terbaik
sebelumnya
Peringkat FIFA
Mei 2021
A1  Argentina 43 Juara (1921, 1925, 1927, 1929, 1937, 1941, 1945, 1946, 1947, 1955, 1957, 1959 (A), 1991, 1993) 8
A2  Bolivia 28 Juara (1963) 81
A3  Uruguay 45 Juara (1916, 1917, 1920, 1923, 1924, 1926, 1935, 1942, 1956, 1959 (E), 1967, 1983, 1987, 1995, 2011) 9
A4  Chili 40 Juara (2015, 2016) 19
A5  Paraguay 38 Juara (1953, 1979) 35

Klasemen

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1  Argentina 4 3 1 0 7 2 +5 10 Lolos ke babak gugur
2  Uruguay 4 2 1 1 4 2 +2 7
3  Paraguay 4 2 0 2 5 3 +2 6
4  Chili 4 1 2 1 3 4 −1 5
5  Bolivia 4 0 0 4 2 10 −8 0
Sumber: CONMEBOL
Kriteria penentuan peringkat: Kriteria peringkat

Pertandingan

Pertandingan 1

Argentina vs Chili

14 Juni 2021 (2021-06-14)
18:00
Argentina  1–1  Chili
Messi Gol 33' Laporan Vargas Gol 57'
Argentina
Chili
GK 23 Emiliano Martínez
RB 4 Gonzalo Montiel Keluar digantikan pada menit ke-85 85'
CB 2 Lucas Martínez Quarta Diberikan kartu kuning pada menit ke-30 30'
CB 19 Nicolás Otamendi
LB 3 Nicolás Tagliafico
CM 7 Rodrigo De Paul
CM 5 Leandro Paredes Keluar digantikan pada menit ke-68 68'
CM 20 Giovani Lo Celso Keluar digantikan pada menit ke-67 67'
RF 10 Lionel Messi (c)
CF 22 Lautaro Martínez Diberikan kartu kuning pada menit ke-62 62' Keluar digantikan pada menit ke-80 80'
LF 15 Nicolás González Keluar digantikan pada menit ke-80 80'
Pemain pengganti:
MF 11 Ángel Di María Masuk menggantikan pada menit ke-67 67'
MF 14 Exequiel Palacios Masuk menggantikan pada menit ke-68 68'
FW 9 Sergio Agüero Masuk menggantikan pada menit ke-80 80'
FW 16 Joaquín Correa Masuk menggantikan pada menit ke-80 80'
DF 26 Nahuel Molina Masuk menggantikan pada menit ke-85 85'
Manajer:
Lionel Scaloni
GK 1 Claudio Bravo (c)
RB 4 Mauricio Isla Diberikan kartu kuning pada menit ke-25 25'
CB 17 Gary Medel Keluar digantikan pada menit ke-84 84'
CB 3 Guillermo Maripán
LB 2 Eugenio Mena
CM 8 Arturo Vidal Diberikan kartu kuning pada menit ke-35 35' Keluar digantikan pada menit ke-85 85'
CM 13 Erick Pulgar Diberikan kartu kuning pada menit ke-32 32'
CM 20 Charles Aránguiz
RF 21 Carlos Palacios Keluar digantikan pada menit ke-77 77'
CF 11 Eduardo Vargas Keluar digantikan pada menit ke-77 77'
LF 9 Jean Meneses Keluar digantikan pada menit ke-90+3 90+3'
Pemain pengganti:
MF 7 César Pinares Masuk menggantikan pada menit ke-77 77'
FW 22 Ben Brereton Masuk menggantikan pada menit ke-77 77'
DF 5 Enzo Roco Masuk menggantikan pada menit ke-84 84'
MF 19 Tomás Alarcón Masuk menggantikan pada menit ke-85 85'
MF 14 Pablo Galdames Masuk menggantikan pada menit ke-90+3 90+3'
Manajer:
Uruguay Martín Lasarte

Pemain Terbaik:
Lionel Messi (Argentina)[6]

Asisten wasit:[7]
Alexander Guzmán (Kolombia)
Jhon Alexander León (Kolombia)
Wasit keempat:
Alexis Herrera (Venezuela)
Asisten wasit video:
Jhon Ospina (Kolombia)
Pembantu asisten wasit video:
Christian Lescano (Ekuador)

Paraguay vs Bolivia

14 Juni 2021 (2021-06-14)
21:00
Paraguay  3–1  Bolivia
Laporan Saavedra Gol 10' (pen.)
Paraguay
Bolivia
GK 1 Antony Silva
RB 13 Alberto Espínola Diberikan kartu kuning pada menit ke-45+11 45+11'
CB 15 Gustavo Gómez (c)
CB 6 Júnior Alonso
LB 19 Santiago Arzamendia Diberikan kartu kuning pada menit ke-8 8' Keluar digantikan pada menit ke-74 74'
CM 23 Mathías Villasanti Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CM 26 Robert Piris Da Motta Keluar digantikan pada menit ke-58 58'
RW 17 Alejandro Romero Gamarra Keluar digantikan pada menit ke-87 87'
AM 10 Miguel Almirón
LW 11 Ángel Romero
CF 9 Gabriel Ávalos Keluar digantikan pada menit ke-87 87'
Pemain pengganti:
MF 8 Richard Sánchez Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
FW 7 Carlos González Masuk menggantikan pada menit ke-58 58'
DF 24 David Martínez Masuk menggantikan pada menit ke-74 74'
MF 28 Andrés Cubas Masuk menggantikan pada menit ke-87 87'
FW 28 Julio Enciso Masuk menggantikan pada menit ke-87 87'
Manajer:
Argentina Eduardo Berizzo
GK 12 Rubén Cordano
RB 8 Diego Bejarano Diberikan kartu kuning pada menit ke-29 29'
CB 2 Jairo Quinteros
CB 5 Adrián Jusino
CB 3 José Sagredo
LB 19 Enrique Flores Diberikan kartu kuning pada menit ke-40 40' Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CM 16 Erwin Saavedra Keluar digantikan pada menit ke-64 64'
CM 6 Leonel Justiniano (c) Keluar digantikan pada menit ke-75 75'
CM 15 Boris Céspedes Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
RF 18 Gilbert Álvarez Keluar digantikan pada menit ke-69 69'
LF 24 Jaume Cuéllar Kartu kuning 38' Kartu kuning-merah 45+9'
Pemain pengganti:
MF 17 Roberto Fernández Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
MF 22 Danny Bejarano Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
MF 13 Diego Wayar Masuk menggantikan pada menit ke-64 64'
FW 11 Rodrigo Ramallo Masuk menggantikan pada menit ke-69 69'
MF 21 Erwin Junior Sánchez Masuk menggantikan pada menit ke-75 75'
Manajer:
Venezuela César Farías

Pemain Terbaik:
Alejandro Romero Gamarra (Paraguay)[8]

Asisten wasit:[7]
Jonny Bossio (Peru)
Raúl López Cruz (Peru)
Wasit keempat:
Guillermo Guerrero (Ekuador)
Asisten wasit video:
Wagner Reway (Brasil)
Pembantu asisten wasit video:
Víctor Hugo Carrillo (Peru)

Pertandingan 2

Chili vs Bolivia

18 Juni 2021 (2021-06-18)
18:00 (17:00 UTC−4)
Chili  1–0  Bolivia
Brereton Gol 10' Laporan
Chili
Bolivia
GK 1 Claudio Bravo (c)
RB 4 Mauricio Isla
CB 17 Gary Medel
CB 3 Guillermo Maripán Diberikan kartu kuning pada menit ke-81 81'
LB 2 Eugenio Mena
CM 8 Arturo Vidal Keluar digantikan pada menit ke-69 69'
CM 13 Erick Pulgar
CM 20 Charles Aránguiz
LF 9 Jean Meneses Keluar digantikan pada menit ke-65 65'
CF 11 Eduardo Vargas
RF 22 Ben Brereton Keluar digantikan pada menit ke-84 84'
Pemain pengganti:
MF 7 César Pinares Masuk menggantikan pada menit ke-65 65'
MF 19 Tomás Alarcón Masuk menggantikan pada menit ke-69 69'
MF 27 Pablo Aránguiz Masuk menggantikan pada menit ke-84 84'
Manajer:
Uruguay Martín Lasarte
GK 1 Carlos Lampe
RB 8 Diego Bejarano Diberikan kartu kuning pada menit ke-87 87'
CB 2 Jairo Quinteros
CB 5 Adrián Jusino
LB 17 Roberto Fernández
RM 16 Erwin Saavedra Keluar digantikan pada menit ke-78 78'
CM 20 Ramiro Vaca Diberikan kartu kuning pada menit ke-53 53' Keluar digantikan pada menit ke-90 90'
CM 6 Leonel Justiniano Keluar digantikan pada menit ke-90 90'
LM 7 Juan Carlos Arce (c)
RF 25 Jeyson Chura Keluar digantikan pada menit ke-64 64'
LF 18 Gilbert Álvarez
Pemain pengganti:
FW 11 Rodrigo Ramallo Masuk menggantikan pada menit ke-64 64'
DF 19 Enrique Flores Masuk menggantikan pada menit ke-78 78'
MF 14 Moisés Villarroel Masuk menggantikan pada menit ke-90 90'
MF 22 Danny Bejarano Masuk menggantikan pada menit ke-90 90'
Manajer:
Venezuela César Farías

Pemain Terbaik:
Eduardo Vargas (Chili)[9]

Asisten wasit:[10]
Diego Barbero Sevilla (Spanyol)
Ángel Nevado Rodríguez (Spanyol)
Wasit keempat:
Andrés Rojas (Kolombia)
Asisten wasit video:
Ricardo de Burgos Bengoetxea (Spanyol)
Pembantu asisten wasit video:
José Luis Munuera Montero (Spanyol)

Argentina vs Uruguay

18 Juni 2021 (2021-06-18)
21:00
Argentina  1–0  Uruguay
Rodríguez Gol 13' Laporan
Argentina
Uruguay
GK 23 Emiliano Martínez Diberikan kartu kuning pada menit ke-75 75'
RB 26 Nahuel Molina
CB 13 Cristian Romero
CB 19 Nicolás Otamendi
LB 8 Marcos Acuña
CM 7 Rodrigo De Paul Keluar digantikan pada menit ke-90+3 90+3'
CM 18 Guido Rodríguez
CM 20 Giovani Lo Celso Diberikan kartu kuning pada menit ke-48 48' Keluar digantikan pada menit ke-52 52'
RF 10 Lionel Messi (c)
CF 22 Lautaro Martínez Keluar digantikan pada menit ke-52 52'
LF 15 Nicolás González Keluar digantikan pada menit ke-70 70'
Pemain pengganti:
MF 14 Exequiel Palacios Masuk menggantikan pada menit ke-52 52'
FW 16 Joaquín Correa Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+1 90+1' Masuk menggantikan pada menit ke-52 52'
MF 11 Ángel Di María Masuk menggantikan pada menit ke-70 70'
DF 6 Germán Pezzella Masuk menggantikan pada menit ke-90+3 90+3'
Manajer:
Lionel Scaloni
GK 1 Fernando Muslera
RB 13 Giovanni González Keluar digantikan pada menit ke-70 70'
CB 2 José María Giménez
CB 3 Diego Godín (c)
LB 17 Matías Viña
RM 15 Federico Valverde Keluar digantikan pada menit ke-84 84'
CM 6 Rodrigo Bentancur Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CM 14 Lucas Torreira Diberikan kartu kuning pada menit ke-62 62' Keluar digantikan pada menit ke-64 64'
LM 7 Nicolás De La Cruz Keluar digantikan pada menit ke-65 65'
RF 9 Luis Suárez
LF 21 Edinson Cavani
Pemain pengganti:
MF 8 Nahitan Nández Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
MF 5 Matías Vecino Masuk menggantikan pada menit ke-64 64'
FW 26 Brian Ocampo Diberikan kartu kuning pada menit ke-90 90' Masuk menggantikan pada menit ke-65 65'
FW 25 Facundo Torres Masuk menggantikan pada menit ke-70 70'
MF 24 Fernando Gorriarán Masuk menggantikan pada menit ke-84 84'
Manajer:
Óscar Tabárez

Pemain Terbaik:
Lionel Messi (Argentina)[11]

Asisten wasit:[10]
Danilo Manis (Konfederasi Sepak Bola Brasil)
Bruno Pires (Konfederasi Sepak Bola Brasil)
Wasit keempat:
Juan Soto (Venezuela)
Asisten wasit video:
Wagner Reway (Konfederasi Sepak Bola Brasil)
Pembantu asisten wasit video:
Rafael Traci (Konfederasi Sepak Bola Brasil)

Pertandingan 3

Uruguay vs Chili

21 Juni 2021 (2021-06-21)
18:00 (17:00 UTC−4)
Uruguay  1–1  Chili
Suárez Gol 66' Laporan Vargas Gol 26'
Uruguay
Chili
GK 1 Fernando Muslera
RB 13 Giovanni González Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CB 2 José María Giménez
CB 3 Diego Godín (c)
LB 17 Matías Viña Keluar digantikan pada menit ke-85 85'
RM 15 Federico Valverde Diberikan kartu kuning pada menit ke-13 13'
CM 5 Matías Vecino Keluar digantikan pada menit ke-81 81'
LM 7 Nicolás De La Cruz Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
AM 10 Giorgian De Arrascaeta Keluar digantikan pada menit ke-60 60'
RF 9 Luis Suárez
LF 21 Edinson Cavani
Pemain pengganti:
DF 22 Martín Cáceres Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
MF 8 Nahitan Nández Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
FW 25 Facundo Torres Masuk menggantikan pada menit ke-60 60'
MF 14 Lucas Torreira Masuk menggantikan pada menit ke-81 81'
FW 20 Jonathan Rodríguez Masuk menggantikan pada menit ke-85 85'
Manajer:
Óscar Tabárez
GK 1 Claudio Bravo (c)
CB 6 Francisco Sierralta Diberikan kartu kuning pada menit ke-19 19'
CB 17 Gary Medel
CB 3 Guillermo Maripán Keluar digantikan pada menit ke-38 38'
RW 4 Mauricio Isla
CM 13 Erick Pulgar Keluar digantikan pada menit ke-84 84'
CM 20 Charles Aránguiz
LW 2 Eugenio Mena
AM 8 Arturo Vidal Keluar digantikan pada menit ke-69 69'
RF 11 Eduardo Vargas Keluar digantikan pada menit ke-56 56'
LF 22 Ben Brereton Keluar digantikan pada menit ke-69 69'
Pemain pengganti:
DF 5 Enzo Roco Masuk menggantikan pada menit ke-38 38'
FW 9 Jean Meneses Masuk menggantikan pada menit ke-56 56'
MF 19 Tomás Alarcón Masuk menggantikan pada menit ke-69 69'
FW 24 Luciano Arriagada Masuk menggantikan pada menit ke-69 69'
Manager:
Uruguay Martín Lasarte

Pemain Terbaik:
Charles Aránguiz (Chili)[12]

Asisten wasit:[13]
Christian Lescano (Ekuador)
Byron Romero (Ekuador)
Wasit keempat:
Guillermo Guerrero (Ekuador)
Asisten wasit video:
Rafael Traci (Brasil)
Pembantu asisten wasit video:
Víctor Hugo Carrillo (Peru)

Argentina vs Paraguay

21 Juni 2021 (2021-06-21)
21:00
Argentina  1–0  Paraguay
Gómez Gol 10' Laporan
Argentina
Paraguay
GK 23 Emiliano Martínez
RB 26 Nahuel Molina
CB 13 Cristian Romero
CB 6 Germán Pezzella
LB 3 Nicolás Tagliafico
RM 11 Ángel Di María Keluar digantikan pada menit ke-81 81'
CM 18 Guido Rodríguez
CM 5 Leandro Paredes Diberikan kartu kuning pada menit ke-34 34' Keluar digantikan pada menit ke-81 81'
LM 24 Alejandro Gómez Keluar digantikan pada menit ke-72 72'
SS 10 Lionel Messi (c)
CF 9 Sergio Agüero Keluar digantikan pada menit ke-59 59'
Pemain pengganti:
FW 16 Joaquín Correa Masuk menggantikan pada menit ke-59 59'
MF 7 Rodrigo De Paul Masuk menggantikan pada menit ke-72 72'
MF 17 Nicolás Domínguez Masuk menggantikan pada menit ke-81 81'
MF 21 Ángel Correa Masuk menggantikan pada menit ke-81 81'
Manajer:
Lionel Scaloni
GK 1 Antony Silva
RB 13 Alberto Espínola
CB 15 Gustavo Gómez (c) Diberikan kartu kuning pada menit ke-16 16'
CB 6 Júnior Alonso
LB 19 Santiago Arzamendia
CM 14 Andrés Cubas Keluar digantikan pada menit ke-66 66'
CM 26 Robert Piris Da Motta Keluar digantikan pada menit ke-82 82'
RW 11 Ángel Romero Keluar digantikan pada menit ke-87 87'
AM 17 Alejandro Romero Gamarra Keluar digantikan pada menit ke-66 66'
LW 10 Miguel Almirón
CF 9 Gabriel Ávalos Keluar digantikan pada menit ke-87 87'
Pemain pengganti:
MF 16 Ángel Cardozo Lucena Diberikan kartu kuning pada menit ke-78 78' Masuk menggantikan pada menit ke-66 66'
MF 21 Óscar Romero Masuk menggantikan pada menit ke-66 66'
MF 8 Richard Sánchez Masuk menggantikan pada menit ke-82 82'
FW 7 Carlos González Masuk menggantikan pada menit ke-87 87'
FW 18 Braian Samudio Masuk menggantikan pada menit ke-87 87'
Manajer:
Argentina Eduardo Berizzo

Pemain Terbaik:
Ángel Di María (Argentina)[14]

Asisten wasit:[13]
Carlos López (Venezuela)
Jorge Urrego (Venezuela)
Wasit keempat:
Alexis Herrera (Venezuela)
Asisten wasit video:
Jhon Ospina (Kolombia)
Pembantu asisten wasit video:
Alexander Guzmán (Kolombia)

Pertandingan 4

Bolivia vs Uruguay

24 Juni 2021 (2021-06-24)
18:00 (17:00 UTC−4)
Bolivia  0–2  Uruguay
Laporan
Bolivia
Uruguay
GK 1 Carlos Lampe
RB 16 Erwin Saavedra
CB 2 Jairo Quinteros
CB 5 Adrián Jusino
LB 17 Roberto Fernández Keluar digantikan pada menit ke-74 74'
DM 6 Leonel Justiniano
RM 25 Jeyson Chura Diberikan kartu kuning pada menit ke-16 16' Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CM 14 Moisés Villarroel Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CM 20 Ramiro Vaca
LM 7 Juan Carlos Arce (c) Keluar digantikan pada menit ke-68 68'
CF 11 Rodrigo Ramallo Keluar digantikan pada menit ke-61 61'
Pemain pengganti:
MF 10 Henry Vaca Diberikan kartu kuning pada menit ke-47 47' Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
MF 22 Danny Bejarano Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
FW 9 Marcelo Moreno Masuk menggantikan pada menit ke-61 61'
MF 21 Erwin Junior Sánchez Diberikan kartu kuning pada menit ke-81 81' Masuk menggantikan pada menit ke-68 68'
DF 19 Enrique Flores Masuk menggantikan pada menit ke-74 74'
Manajer:
Venezuela César Farías
GK 1 Fernando Muslera
RB 8 Nahitan Nández Keluar digantikan pada menit ke-88 88'
CB 2 José María Giménez
CB 3 Diego Godín (c)
LB 17 Matías Viña
RM 15 Federico Valverde
CM 5 Matías Vecino
LM 7 Nicolás De La Cruz Keluar digantikan pada menit ke-61 61'
AM 10 Giorgian De Arrascaeta Keluar digantikan pada menit ke-73 73'
RF 9 Luis Suárez Keluar digantikan pada menit ke-88 88'
LF 21 Edinson Cavani
Pemain pengganti:
MF 6 Rodrigo Bentancur Masuk menggantikan pada menit ke-61 61'
FW 25 Facundo Torres Masuk menggantikan pada menit ke-73 73'
DF 13 Giovanni González Masuk menggantikan pada menit ke-88 88'
FW 18 Maximiliano Gómez Masuk menggantikan pada menit ke-88 88'
Manajer:
Óscar Tabárez

Pemain Terbaik:
Nahitan Nández (Uruguay)[15]

Asisten wasit:[16]
Carlos López (Venezuela)
Jorge Urrego (Venezuela)
Wasit keempat:
Jesús Valenzuela (Venezuela)
Asisten wasit video:
Wagner Reway (Brasil)
Pembantu asisten wasit video:
Juan Soto (Venezuela)

Chili vs Paraguay

24 Juni 2021 (2021-06-24)
21:00
Chili  0–2  Paraguay
Laporan
Chili
Paraguay
GK 1 Claudio Bravo (c) Diberikan kartu kuning pada menit ke-58 58'
RB 4 Mauricio Isla
CB 17 Gary Medel Diberikan kartu kuning pada menit ke-56 56' Keluar digantikan pada menit ke-68 68'
CB 6 Francisco Sierralta
LB 2 Eugenio Mena
CM 8 Arturo Vidal
CM 19 Tomás Alarcón Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CM 20 Charles Aránguiz
LF 7 César Pinares Keluar digantikan pada menit ke-68 68'
CF 11 Eduardo Vargas
RF 22 Ben Brereton Diberikan kartu kuning pada menit ke-45+1 45+1'
Pemain pengganti:
FW 9 Jean Meneses Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
DF 5 Enzo Roco Masuk menggantikan pada menit ke-68 68'
MF 14 Pablo Galdames Masuk menggantikan pada menit ke-68 68'
Manajer:
Uruguay Martín Lasarte
GK 1 Antony Silva
RB 13 Alberto Espínola
CB 15 Gustavo Gómez (c)
CB 6 Júnior Alonso
LB 24 David Martínez Diberikan kartu kuning pada menit ke-78 78'
RM 18 Braian Samudio Keluar digantikan pada menit ke-62 62'
CM 23 Mathías Villasanti
CM 16 Ángel Cardozo Lucena Keluar digantikan pada menit ke-84 84'
LM 19 Santiago Arzamendia Keluar digantikan pada menit ke-84 84'
RF 10 Miguel Almirón Keluar digantikan pada menit ke-77 77'
LF 7 Carlos González Keluar digantikan pada menit ke-77 77'
Pemain pengganti:
FW 11 Ángel Romero Masuk menggantikan pada menit ke-62 62'
MF 21 Óscar Romero Masuk menggantikan pada menit ke-77 77'
FW 20 Antonio Bareiro Masuk menggantikan pada menit ke-77 77' Keluar digantikan pada menit ke-90+5 90+5'
DF 3 Omar Alderete Masuk menggantikan pada menit ke-84 84'
MF 5 Gastón Giménez Masuk menggantikan pada menit ke-84 84'
Manajer:
Argentina Eduardo Berizzo

Pemain Terbaik:
Miguel Almirón (Paraguay)[17]

Asisten wasit:[16]
Alexander Guzmán (Kolombia)
Jhon Alexander León (Kolombia)
Wasit keempat:
Andrés Rojas (Kolombia)
Asisten wasit video:
Rafael Traci (Brasil)
Pembantu asisten wasit video:
Jhon Ospina (Kolombia)

Pertandingan 5

Uruguay vs Paraguay

28 Juni 2021 (2021-06-28)
21:00
Uruguay  1–0  Paraguay
Cavani Gol 21' (pen.) Laporan
Uruguay
Paraguay
GK 1 Fernando Muslera
RB 8 Nahitan Nández
CB 2 José María Giménez
CB 3 Diego Godín (c) Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
LB 17 Matías Viña
RM 15 Federico Valverde Keluar digantikan pada menit ke-76 76'
CM 5 Matías Vecino Keluar digantikan pada menit ke-57 57'
LM 6 Rodrigo Bentancur
AM 10 Giorgian De Arrascaeta Keluar digantikan pada menit ke-67 67'
AM 7 Nicolás De La Cruz
CF 21 Edinson Cavani Keluar digantikan pada menit ke-68 68'
Pemain pengganti:
DF 19 Sebastián Coates Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
DF 22 Martín Cáceres Masuk menggantikan pada menit ke-57 57'
FW 25 Facundo Torres Masuk menggantikan pada menit ke-67 67'
FW 9 Luis Suárez Masuk menggantikan pada menit ke-68 68'
MF 14 Lucas Torreira Masuk menggantikan pada menit ke-76 76'
Manajer:
Óscar Tabárez
GK 1 Antony Silva (c)
RB 13 Alberto Espínola Keluar digantikan pada menit ke-57 57'
CB 2 Robert Rojas
CB 6 Júnior Alonso Diberikan kartu kuning pada menit ke-81 81'
LB 3 Omar Alderete Diberikan kartu kuning pada menit ke-43 43'
RM 18 Braian Samudio Keluar digantikan pada menit ke-73 73'
CM 23 Mathías Villasanti
CM 5 Gastón Giménez Keluar digantikan pada menit ke-74 74'
LM 11 Ángel Romero
RF 10 Miguel Almirón Keluar digantikan pada menit ke-33 33'
LF 9 Gabriel Ávalos Keluar digantikan pada menit ke-57 57'
Pemain pengganti:
MF 21 Óscar Romero Masuk menggantikan pada menit ke-33 33'
DF 24 David Martínez Masuk menggantikan pada menit ke-57 57'
FW 7 Carlos González Masuk menggantikan pada menit ke-57 57'
MF 14 Andrés Cubas Masuk menggantikan pada menit ke-73 73'
MF 8 Richard Sánchez Masuk menggantikan pada menit ke-74 74'
Manajer:
Argentina Eduardo Berizzo

Pemain Terbaik:
Rodrigo Bentancur (Uruguay)[18]

Asisten wasit:[19]
Danilo Manis (Brasil)
Bruno Pires (Brasil)
Wasit keempat:
Guillermo Guerrero (Ekuador)
Asisten wasit video:
Wagner Reway (Brasil)
Pembantu asisten wasit video:
Christian Lescano (Ekuador)

Bolivia vs Argentina

28 Juni 2021 (2021-06-28)
21:00 (20:00 UTC−4)
Bolivia  1–4  Argentina
Saavedra Gol 60' Laporan
Bolivia
Argentina
GK 1 Carlos Lampe (c)
RB 16 Erwin Saavedra Keluar digantikan pada menit ke-85 85'
CB 4 Luis Haquin
CB 5 Adrián Jusino
LB 17 Roberto Fernández Keluar digantikan pada menit ke-81 81'
DM 6 Leonel Justiniano
RM 25 Jeyson Chura Keluar digantikan pada menit ke-61 61'
CM 20 Ramiro Vaca
CM 15 Boris Céspedes Keluar digantikan pada menit ke-61 61'
LM 8 Diego Bejarano
CF 18 Gilbert Álvarez Keluar digantikan pada menit ke-61 61'
Pemain pengganti:
DF 3 José Sagredo Masuk menggantikan pada menit ke-61 61'
FW 10 Henry Vaca Masuk menggantikan pada menit ke-61 61'
FW 11 Rodrigo Ramallo Diberikan kartu kuning pada menit ke-86 86' Masuk menggantikan pada menit ke-61 61'
MF 13 Diego Wayar Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+2 90+2' Masuk menggantikan pada menit ke-81 81'
MF 14 Moisés Villarroel Masuk menggantikan pada menit ke-85 85'
Manajer:
Venezuela César Farías
GK 1 Franco Armani
RB 4 Gonzalo Montiel
CB 25 Lisandro Martínez
CB 6 Germán Pezzella
LB 8 Marcos Acuña Diberikan kartu kuning pada menit ke-90 90'
CM 18 Guido Rodríguez Keluar digantikan pada menit ke-71 71'
CM 14 Exequiel Palacios Keluar digantikan pada menit ke-71 71'
RW 21 Ángel Correa Keluar digantikan pada menit ke-64 64'
AM 10 Lionel Messi (c)
LW 24 Alejandro Gómez Keluar digantikan pada menit ke-56 56'
CF 9 Sergio Agüero Keluar digantikan pada menit ke-63 63'
Pemain pengganti:
FW 27 Julián Álvarez Masuk menggantikan pada menit ke-56 56'
FW 22 Lautaro Martínez Masuk menggantikan pada menit ke-63 63'
MF 20 Giovani Lo Celso Masuk menggantikan pada menit ke-64 64'
MF 5 Leandro Paredes Masuk menggantikan pada menit ke-71 71'
MF 17 Nicolás Domínguez Masuk menggantikan pada menit ke-71 71'
Manajer:
Lionel Scaloni

Pemain Terbaik:
Lionel Messi (Argentina)[20]

Asisten wasit:[19]
Jhon Alexander León (Colombia)
Jonny Bossio (Peru)
Wasit keempat:
Diego Haro (Peru)
Asisten wasit video:
Ricardo de Burgos Bengoetxea (Spanyol)
Pembantu asisten wasit video:
Alexander Guzmán (Colombia)

Catatan

  1. ^ a b c d e f g h i j Karena pandemi COVID-19 di Amerika Selatan, pertandingan dimainkan secara tertutup.

Referensi

  1. ^ "CONMEBOL Copa América 2021 schedule" (PDF). CONMEBOL.com. 13 August 2020. Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 2021-05-21. Diakses tanggal 2021-06-15. 
  2. ^ "Quedaron definidos los grupos de la CONMEBOL Copa América 2020" (dalam bahasa Spanyol). CONMEBOL.com. 3 December 2019. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-05-21. Diakses tanggal 2021-06-15. 
  3. ^ "Football Australia confirms Socceroos' withdrawal from Copa America". Football Australia. 23 February 2021. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-06-12. Diakses tanggal 23 February 2021. 
  4. ^ "PROGRAMA DE PARTIDOS CONMEBOL COPA AMÉRICA 2020" (PDF). CONMEBOL.com. 3 December 2019. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2021-06-25. Diakses tanggal 2021-06-15. 
  5. ^ "Comunicado Oficial" (dalam bahasa Spanyol). CONMEBOL.com. 17 March 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-03-27. Diakses tanggal 2021-06-15. 
  6. ^ CONMEBOL [@CopaAmerica] (14 June 2021). "Lionel Messi, con un golazo de tiro libre, fue el Jugador del Partido" (Tweet) (dalam bahasa Spanyol). Diakses tanggal 14 June 2021 – via Twitter. 
  7. ^ a b "Designación de Árbitros" (PDF) (dalam bahasa Spanyol). CONMEBOL. 11 June 2021. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2021-06-13. Diakses tanggal 11 June 2021. 
  8. ^ CONMEBOL [@CopaAmerica] (14 June 2021). "Alejandro Romero Gamarra, quien abrió el marcador para 🇵🇾, es el Jugador del Partido" (Tweet) (dalam bahasa Spanyol). Diakses tanggal 14 June 2021 – via Twitter. 
  9. ^ CONMEBOL [@CopaAmerica] (18 June 2021). "Cuando no marca, sale figura Eduardo Vargas fue el Jugador del Partido frente a Bolivia" (Tweet) (dalam bahasa Spanyol). Diakses tanggal 18 June 2021 – via Twitter. 
  10. ^ a b "Designación de Árbitros" (PDF) (dalam bahasa Spanyol). CONMEBOL. 15 June 2021. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2021-06-24. Diakses tanggal 15 June 2021. 
  11. ^ CONMEBOL [@CopaAmerica] (18 June 2021). "Messi fue elegido el Mejor Jugador del Partido en el clásico del Río de la Plata" (Tweet) (dalam bahasa Spanyol). Diakses tanggal 18 June 2021 – via Twitter. 
  12. ^ CONMEBOL [@CopaAmerica] (21 June 2021). "@CharlesAranguiz 🇨🇱 fue el Jugador del Partido" (Tweet) (dalam bahasa Spanyol). Diakses tanggal 21 June 2021 – via Twitter. 
  13. ^ a b "Designación de Árbitros" (PDF) (dalam bahasa Spanyol). CONMEBOL. 19 June 2021. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2021-06-24. Diakses tanggal 19 June 2021. 
  14. ^ CONMEBOL [@CopaAmerica] (21 June 2021). "Con una asistencia magistral, Ángel Di María 🇦🇷 fue el Jugador del Partido" (Tweet) (dalam bahasa Spanyol). Diakses tanggal 21 June 2021 – via Twitter. 
  15. ^ CONMEBOL [@CopaAmerica] (24 Juni 2021). "Nahitan Nández es el Jugador del Partido" (Tweet) (dalam bahasa Spanyol). Diakses tanggal 24 Juni 2021 – via Twitter. 
  16. ^ a b "Designación de Árbitros" (PDF) (dalam bahasa Spanyol). CONMEBOL. 22 June 2021. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2021-06-24. Diakses tanggal 22 June 2021. 
  17. ^ CONMEBOL [@CopaAmerica] (24 Juni 2021). "Miguel Almirón fue elegido el Jugador del Partido" (Tweet) (dalam bahasa Spanyol). Diakses tanggal 24 Juni 2021 – via Twitter. 
  18. ^ CONMEBOL [@CopaAmerica] (28 Juni 2021). "Rodrigo Bentancur fue elegido el Jugador del Partido" (Tweet) (dalam bahasa Spanyol). Diakses tanggal 28 Juni 2021 – via Twitter. 
  19. ^ a b "Designación de Árbitros" (PDF) (dalam bahasa Spanyol). CONMEBOL. 26 Juni 2021. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2021-06-26. Diakses tanggal 26 Juni 2021. 
  20. ^ CONMEBOL [@CopaAmerica] (28 Juni 2021). "Lionel Messi fue elegido el Jugador del Partido" (Tweet) (dalam bahasa Spanyol). Diakses tanggal 28 Juni 2021 – via Twitter. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya