Gilles Sunu
Gilles Sunu (lahir 30 Maret 1991) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Prancis yang bermain untuk klub FC Lorient biasa bermain pada posisi penyerang. Sunu memulai karier juniornya di klub Châteauroux dan Arsenal[1] kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut. Sempat dipinjamkanke Derby County sebelum bergabung dengan FC Lorient pada tahun 2011.[2] Referensi
Pranala luar
|