Gare de Marne-la-Vallée - Chessy
Marne-la-Vallée - Chessy merupakan sebuah stasiun sistem RER di region Île-de-France di Prancis, sekitar 30 kilometer timur Paris. Stasiun ini terletak di dalam Disneyland Resort Paris, di depan pintu masuk menuju dua taman tema dan Disney Village. Beberapa tahun setelah dibuka, stasiun ini semakin besar dan penting dengan penambahan stasiun TGV (kereta berkecepatan tinggi) di mana beberapa layanan Eurostar juga mulai beroperasi.
Lihat pula |