Fred Whitman (pemeran)
Frederick J. Whitman (15 November 1887 – 11 Oktober 1945) adalah seorang aktor Amerika selama era film bisu.[1] Ia lahir di Findlay, Ohio.[1] Karier awalnya dimulai pada tahun 1904 sebagai aktor panggung remaja di stock companies yang terletak di Amerika selatan dan midwest.[1][2] Pada November 1913, Whitman bergabung dengan Balboa Feature Film Company di Long Beach, California.[1] Salah satu film awalnya adalah The Path To Sorrow (1913), sebuah film bisu pendek oleh sutradara Bertram Bracken. Filmografi
Referensi
Pranala luar
|