Bukit Harapan, Gunung Meriah, Aceh Singkil
Mata pencaharian masyarakat kebanyakan sebagai pekebun kelapa sawit dengan rata - rata kepemilikan lahan 2 hektare. Serta terdapat beberapa wirausaha bergerak di bidang perdagangan, kontraktor, dan toke kelapa sawit. PerekonomianGampong ini merupakan desa yang termakmur di wilayah kabupaten Aceh Singkil. Penduduknya banyak bergantung pada mata pencaharian berkebun kelapa sawit, buah buahan, serta sayur-mayur. Masyarakat Bukit Harapan sangat aktif dalam berkebun dan teliti. Terdapat satu koperasi desa yang kepengurusannya diketuai oleh Bapak Suyono (mantan geucik kampung). Orientasi dari koperasi tidak untuk menghasilkan keuntungan semata, tetapi juga untuk perbaikan infrastruktur desa dan perkebunan. InfrastrukturPendidikan
Referensi |