Bal
Bal (bahasa Inggris: Honey) adalah film drama Turki 2010 yang disutradarai oleh Semih Kaplanoğlu.[1] Film ini tampil pada Festival Film Internasional Berlin ke-60,[1][2][3] di mana film ini memenangkan penghargaan Golden Bear.[4][5] Film ini adalah film Turki kedua yang memenangkan Golden Bear setelah Susuz Yaz pada Festival Film Internasional Berlin ke-14.[5] Film ini dijadwalkan dirilis di seluruh Turki pada 12 Maret 2010. Film Bal merupakan bagian dari trilogi Yusuf, dengan film sebelumnya Süt dan Yumurta. Referensi
Pranala luar
|