Achmad Syafi'i Yasin

Achmad Syafii Yasin
Bupati Pamekasan 29
Masa jabatan
22 April 2013 – 14 Agustus 2017
WakilKholil Asyari
Sebelum
Pengganti
Kholil Asyari
Sebelum
Masa jabatan
2003–2008
WakilKadarisman Sastrodiwirjo
Sebelum
Pendahulu
Dwiatmo Hadiyanto
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir11 September 1964 (umur 60)
Pamekasan, Jawa Timur
Partai politikPartai Demokrat
Suami/istriAnni Syafii
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Drs. H. Achmad Syafii Yasin, M.Si (lahir 11 September 1964[1]) adalah Bupati Pamekasan yang memerintah pada dua periode yakni 2003-2008[2] dan 2013-2018.[3] Pasangan nomor urut 3 dalam pilkada Pamekasan 2013 memperoleh suara sebanyak 250.336 suara (54,51 persen). Pasangan ini mengalahkan pasangan petahana, KH. Kholilurrahman-Moh Masduki yang memperoleh suara 205.902 suara (44,45 persen) dan pasangan Al Anwari-Holil yang mendapat 6,905 suara (1,49 persen).[4] Jabatannya diakhiri pada tahun 2017, karena terjerat kasus Operasi Tangkap Tangan (OTT) suap dana desa dengan nilai 250 juta rupiah.[5]

Karier

  • Bupati Pamekasan Periode 2003-2008
  • Anggota Fraksi Demokrat DPR-RI 2009[1]
  • Anggota Komisi V DPR-RI (bidang Perhubungan, Telekomunikasi, Pekerjaan Umum, Perumahan Rakyat, Pembangunan Pedesaan dan Kawasan Tertinggal)[1]
  • Bupati Pamekasan periode 2013-2017

Referensi

  1. ^ a b c "Profil Drs. H. Achmad Syafii, M.Si". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-11-09. Diakses tanggal 2013-11-09. 
  2. ^ "Mantan Bupati Pamekasan Bersedia Dicalonkan Pada Pilkada". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-11-09. Diakses tanggal 2013-11-09. 
  3. ^ "Kakak Jadi Bupati Pamekasan, Adik Jabat Ketua DPRD". Metrotvnews.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-11-09. Diakses tanggal 2013-11-09. 
  4. ^ "Hasil KPU, Asri menangi Pilkada Pamekasan". Sindonews.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-11-09. Diakses tanggal 2013-11-09. 
  5. ^ Khafi, Putera (14 Agustus 2017). Ainun, Yatimul, ed. "Wabup Pamekasan Gantikan Tugas Bupati". Times Indonesia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-02-24. Diakses tanggal 24 Februari 2019. 
Jabatan politik
Didahului oleh:
Dwiatmo Hadiyanto
Bupati Pamekasan
2003–2008
Diteruskan oleh:
Kholilurrahman
Didahului oleh:
Kholilurrahman
Bupati Pamekasan
2013–2017
Diteruskan oleh:
Kholil Asyari
Kembali kehalaman sebelumnya