Yudh (seri televisi)
Yudh (Indonesia: Perang) adalah sebuah miniseri cerita seru psikologi televisi India garapan Ribhu Dasgupta, yang dibintangi oleh Amitabh Bachchan dalam peran utama.[1][2] Serial tersebut juga dibintangi oleh Sarika, Zakir Hussain, Mona Wasu, Nawazuddin Siddiqui dan Kay Kay Menon.[1] Acara ini menjadi acara televisi fiksi pertama bagi Bachchan.[1][3] Diproduksi oleh Endemol India dan Saraswati Creations, Yudh tayang perdana di Sony Entertainment Television India pada 14 Juli 2014.[1] Serial tersebut digantikan oleh Indian Idol.[butuh rujukan] Referensi
Pranala luar
|