Yovensius Rosarindarta
Brigadir Jenderal TNI (Purn.) Yovensius Rosarindarta S.E., M.M. adalah seorang purnawirawan perwira tinggi TNI-AD yang sejak 26 April 2021 mengemban amanat sebagai Kapok Sahli Pangdam Jaya.[1] Rosarindarta, merupakan lulusan Akmil tahun 1987 ini dari kecabangan Infanteri. Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah Kabid Evkat Mutu Diklat Pusdiklat Bela Negara Badiklat Kemhan. Riwayat Jabatan
Referensi
|