Yehezkiel Tobias
Yehezkiel Tobias Cipta (lahir di Jakarta, 19 Juni 1996) atau yang akrab disapa Tobias merupakan seorang aktor berkebangsaan Indonesia. Ia memulai kariernya dengan memerankan beberapa iklan pada usia 15 tahun. Ia juga sempat mengikuti pelatihan di beberapa sekolah akting, salah satunya di Sakti Actor Studio. Ia pernah menjalin hubungan dengan beberapa wanita. sekarang menjalin hubungan dengan Floura Lesmana. PendidikanPada awal tahun 2014, Tobias bergabung dalam sekolah akting terkenal Sakti Actor Studio milik Eka Dimitri Sitorus. Di SAS Tobias banyak mendapat ilmu dari bang Eka, terutama saat dirinya membawakan monolog berjudul Streamers (play) karya David Rabe yang juga menjadi tugas akhirnya di tahap Elementary. Dalam monolog ini, Tobias memerankan tokoh Billy yang merupakan tentara homoseksual Amerika pada era 1980an. Sinetron
Iklan
Pranala luar
|