Witness for the Prosecution (film 1957)

Witness for the Prosecution
SutradaraBilly Wilder
ProduserArthur Hornblow Jr.
SkenarioLarry Marcus
Billy Wilder
Harry Kurnitz
Berdasarkan
The Witness for the Prosecution
cerita tahun 1925
oleh Agatha Christie
PemeranTyrone Power
Marlene Dietrich
Charles Laughton
Penata musikMatty Malneck
Ralph Arthur Robert
SinematograferRussell Harlan
PenyuntingDaniel Mandell
Perusahaan
produksi
Edward Small Productions
DistributorUnited Artists
Tanggal rilis
17 Desember 1957 (perilisan AS terbatas)
30 Januari 1958 (Penayangan perdana, London)
Durasi116 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$3 juta
Pendapatan
kotor
$9 juta

Witness for the Prosecution adalah sebuah film drama ruang pengadilan Amerika tahun 1957 dengan unsur-unsur film noir yang diadaptasi dan disutradarai oleh Billy Wilder dan dibintangi oleh Tyrone Power (dalam peran layar lebar terakhirnya), Marlene Dietrich, dan Charles Laughton. Berlatar belakang Old Bailey, London, film tersebut berdasarkan pada drama bernama sama karya Agatha Christie dan berkisah tentang pengadilan seorang pria yang dituduh melakukan pembunuhan. Sebagai adaptasi film pertama dari cerita tersebut, film tersebut menampilkan Elsa Lanchester dalam peran pendukung dan diadaptasi untuk layar lebar oleh Larry Marcus, Harry Kurnitz dan Wilder.

Referensi

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya