Wilayah Suwa

Wilayah Suwa
諏訪藩
Daimyō di bawah Keshogunan Tokugawa
1590–1871
Kastil Takashima, pusat administrasi Wilayah Suwa.
Ibu kotaKastil Takashima
Luas
 • Coordinates36°2′23.25″N 138°6′43.27″E / 36.0397917°N 138.1120194°E / 36.0397917; 138.1120194
Sejarah
 • JenisDaimyō
Era sejarahZaman Edo
• Didirikan
1590
• Dibubarkan
1871
Sekarang bagian daribagian dari Prefektur Nagano

Wilayah Suwa atau Domain Suwa (諏訪藩, Suwa-han) adalah wilayah feodal (han) yang diperintah oleh klan Suwa di bawah Keshogunan Tokugawa pada periode Edo Jepang. Wilayah ini sekarang terletak di Provinsi Shinano, Honshu. Wilayah ini berpusat di Kastil Takashima, yang terletak di bagian kota Suwa di Prefektur Nagano.[1] Han ini juga dikenal sebagai Wilayah Takashima (高島藩, Takashima-han).

Referensi

Kembali kehalaman sebelumnya