Wijay
Wijay atau Vijay[1] (Tamil விஜய்; lahir 29 Desember 1982) adalah pemain sepak bola dari keturunan India-Indonesia yang sekarang bermain untuk Persika Karawang di Indonesia Soccer Championship B.[2] KarierPersika Karawang2016Wijay tergabung dalam skuat untuk ajang Indonesia Soccer Championship B 2016. Wijay membuat debutnya saat bermain melawan Persis Solo pada pertandingan keempat.[3] PrestasiKlub
Referensi
Pranala luar
|