Vienna Blood (film)
Vienna Blood (Jerman: Wiener Blut) adalah sebuah film operetta Jerman tahun 1942, berdasarkan pada operetta tahun 1899 bernama sama. Film tersebut adalah salah satu film paling sukses pada era Nazi.[1] Referensi
Pranala luar
Daftar pustaka
|