Universitas Jawaharlal Nehru
Universitas Jawaharlal Nehru (bahasa Inggris: Jawaharlal Nehru University, disingkat JNU) merupakan universitas riset publik yang terletak di New Delhi, India. JNU didirikan pada tahun 1969 dan namanya berasal dari Perdana Menteri India pertama, Jawaharlal Nehru. Universitas ini terkenal akan fakultas-fakultas terdepannya serta penekanan riset pada ilmu-ilmu sosial dan sains terapan. AlumniAlumni dari universitas ini beberapa di antaranya adalah penerima Nobel Prize bidang Ekonomi 2019 Prof. Abhijit Banerjee, mantan Presiden Libya Ali Zeidan, mantan Perdana Menteri Nepal Baburam Bhattarai, dan lain-lain. Lihat pula
Pranala luarReferensi
|