Tons of Money (film 1930)

Tons of Money
SutradaraTom Walls
ProduserHerbert Wilcox
Ditulis olehWill Evans (sandiwara)
Arthur Valentine (sandiwara)
Ralph Lynn
Herbert Wilcox
PemeranRalph Lynn
Yvonne Arnaud
Mary Brough
Robertson Hare
SinematograferFreddie Young
Hal Young
PenyuntingMaclean Rogers
Perusahaan
produksi
DistributorWoolf and Freedman
Tanggal rilis
31 Desember 1930
Durasi97 menit
NegaraBritania Raya
BahasaInggris

Tons of Money adalah sebuah film komedi Britania Raya tahun 1930 garapan Tom Walls serta menampilkan Ralph Lynn, Yvonne Arnaud, Mary Brough, Robertson Hare dan Gordon James.[1] Film tersebut adalah sebuah remake dari film tahun 1924 Tons of Money yang berdasarkan pada sandiwara tahun 1922 Tons of Money karya Will Evans dan Arthur Valentine. Film tersebut dibuat di Elstree Studios[2] dengan set yang dirancang oleh pengarah gambar Lawrence P. Williams.

Pemeran

Referensi

  1. ^ BFI.org
  2. ^ Wood p.70

Daftar pustaka

  • Low, Rachael. Filmmaking in 1930s Britain. George Allen & Unwin, 1985.
  • Wood, Linda. British Films, 1927-1939. British Film Institute, 1986.

Pranala luar

Tons of Money di IMDb (dalam bahasa Inggris)


Templat:1930s-UK-comedy-film-stub

Kembali kehalaman sebelumnya