The Package
The Package (Hangul: 더 패키지; RR: Deo Paekiji) adalah serial televisi Korea Selatan yang dibintangi oleh Jung Yong-hwa, Lee Yeon-hee dan Choi Woo-shik. Serial televisi ini akan disiarkan di Korea Selatan dan Tiongkok.[1] Di Korea Selatan, serial televisi ini akan disiarkan di jTBC setiap hari Jumat dan Sabtu pada pukul 20:30 (WSK) pada tahun 2017.[2][3][4] Referensi
|