The Nativity Story
The Nativity Story adalah sebuah film drama biblikal Amerika Serikat tahun 2006 yang berdasarkan pada kelahiran Yesus, garapan Catherine Hardwicke dan menampilkan Keisha Castle-Hughes dan Oscar Isaac. Film tersebut dirilis pada 1 Desember 2006 usai film tersebut tayang perdana di Kota Vatikan pada 26 November 2006.[2] The Nativity Story adalah film pertama yang mengadakan penayangan perdana dunianya di Kota Vatikan.[3] Pemeran
Referensi
Pranala luar
|