The Life and Adventures of Nicholas Nickleby (film 1947)
The Life and Adventures of Nicholas Nickleby adalah sebuah film drama Britania Raya tahun 1947 garapan Alberto Cavalcanti dan menampilkan Cedric Hardwicke. Skenarionya yang dibuat oleh John Dighton berdasarkan pada novel Charles Dickens The Life and Adventures of Nicholas Nickleby (1839). Pemeran
ReferensiPranala luar
|