Tapley Seaton
Sir Samuel Weymouth Tapley Seaton, GCMG, CVO, KC, JP (28 Juli 1950 – 30 Juni 2023) adalah gubernur jenderal Saint Kitts dan Nevis yang keempat dan saat ini. Beliau lahir di Saint Kitts, putra dari William A. Seaton dan istrinya, Pearl A. Seaton, nee Godwin. Dia naik ke posisi sebagai Penjabat Gubernur Jenderal setelah penggulingan pendahulunya Sir Edmund Wickham Lawrence pada tanggal 20 Mei 2015. Pada tanggal 1 September 2015, ia secara resmi ditunjuk sebagai Gubernur Jenderal oleh Ratu Elizabeth II atas saran dari Perdana Menteri Timothy Harris.[1] Referensi
|