Sullivan County, New York

Sullivan County, New York
County
Aliran sungai di dusun Rock Hill
Map of New York highlighting Sullivan County
Lokasi di negara bagian New York
Map of the United States highlighting New York
Lokasi negara bagian New York di Amerika Serikat
Didirikan1809
Asal namaJohn Sullivan
SeatMonticello
village terbesarMonticello
Wilayah
 • Keseluruhan997 sq mi (2.582 km2)
 • Daratan968 sq mi (2.507 km2)
 • Perairan29 sq mi (75 km2), 2.9
Populasi (est.)
 • (2019)75.432
 • Kepadatan78/sq mi (30/km²)
Distrik kongrestanggal 19
Zona waktuTimur
Situs webco.sullivan.ny.us

Sullivan County adalah county di negara bagian, New York. Pada sensus 2010, Sullivan memiliki populasi sekitar 77.547.[1] Ibu kotanya berada di Monticello.[2] Namanya diambil dari Mayor Jenderal John Sullivan, yang merupakan pahlawan dalam Perang Revolusi Amerika.

Daerah ini merupakan lokasi ratusan hotel dan resor Borscht Belt, yang memiliki masa kejayaan dari tahun 1920-an hingga 1970-an.

Pada tahun 2010, pusat populasi negara bagian berada di tepi selatan Kabupaten Sullivan.[3]

Referensi

  1. ^ "State & County QuickFacts". United States Census Bureau. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-07-20. Diakses tanggal October 13, 2013. 
  2. ^ "Find a County". National Association of Counties. Diakses tanggal 2011-06-07. 
  3. ^ "Centers of Population by State: 2010". United States Census Bureau. Diakses tanggal April 5, 2014. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya