Suku Uru
Uru atau Uros (Templat:Lang-ure) adalah sebuah suku asli Peru dan Bolivia. Mereka tinggal di sekitar 120 pulau mengambang yang terbentuk sendiri dan masih akan bertambah di pulau-pulau mengambang di Danau Titicaca dekat Puno. Mereka membentuk tiga kelompok utama: Uru-Chipaya, Uru-Murato, dan Uru-Iruito. Uru-Iruito masih mendiami sisi Bolivia dari Danau Titicaca dan Sungai Desaguadero. Referensi
Pranala luar |