Sukomangu, Purwantoro, Wonogiri
Sukomangu terdiri dari 4 dusun diantaranya, dusun sukomangu (jurang gantung,nggedhong dan mbadran), dusun nglogung (nglogung & sendang), dusun sumber (sumber kidul & karang lo), dan dusun geluran (kramat, singo lintang & geluran lor) Sebagian besar dari penduduk desa Sukomangu bermata-pencahariankan sebagai petani dan pembuat batu bata.
|