Simon Cox
Simon Cox (lahir 28 April 1987)[2] adalah seorang mantan pemain sepak bola berkewarganegaraan Irlandia kelahiran Inggris yang biasa bermain pada posisi penyerang. Cox pernah bermain untuk klub Reading, Brentford, Northampton Town, Swindon Town dan West Bromwich Albion[3] sebelum pada tahun 2012 bergabung dengan Nottingham Forest.[4] Referensi
Pranala luar
|