Run (film 2014)
Run adalah sebuah film drama Prancis-Pantai Gading 2014 sutradaraan Philippe Lacôte. Film tersebut ditayangkan dalam sesi Un Certain Regard di Festival Film Cannes 2014.[1] Film tersebut terpilih menjadi perwakilan Pantai Gading untuk Film Berbahasa Asing Terbaik di Academy Awards ke-88 namun tidak masuk nominasi.[2][3] Film tersebut meraih 12 nominasi di Africa Movie Academy Awards ke-11 namun tidak memenangakn satupun penghargaan. Pemeran
Referensi
Pranala luar |