Robert B. Nett

Robert B. Nett
Robert Nett
Lahir(1922-06-13)13 Juni 1922
New Haven, Connecticut
Meninggal19 Oktober 2008(2008-10-19) (umur 86)
Fort Benning, Georgia
Tempat pemakamanFort Benning Cemetery, Fort Benning, Georgia
Pengabdian USA
Dinas/cabangAngkatan Darat Amerika Serikat
Lama dinas1940–1978
Pangkat Kolonel
Kesatuan2nd Battalion, 305th Infantry Regiment, 77th Infantry Division
Perang/pertempuran
Penghargaan

Robert Burton Nett (13 Juni 1922 – 19 Oktober 2008)[1][2][3] adalah seorang perwira Angkatan Darat Amerika Serikat. Ia menerima penghargaan tertinggi militer AS, Medal of Honor, atas aksinya dalam kampanye merebut kembali Filipina pada Perang Dunia II.

Referensi

 Artikel ini berisi bahan berstatus domain umum dari situs web atau dokumen United States Army Center of Military History.

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya