Road of Resistance

"Road of Resistance"
Lagu oleh Babymetal
dari album Babymetal
and Metal Resistance
Dirilis01 Februari 2015 (2015-02-01)
FormatDigital download
GenreJ-pop, power metal
Durasi5:19
LabelBMD Fox Records
(sublabel dari Toy's Factory)
PenciptaKitsune of Metal God, Mk-metal, Kxbxmetal, Mish-Mosh, Norimetal, Kyt-metal
ProduserKobametal
Video musik
Babymetal "Road of Resistance" (Live in Japan) - YouTube

"Road of Resistance" adalah sebuah lagu karya band Babymetal. Lagu tersebut dirilis di Jepang sebagai sebuah singel digital pada 1 Februari 2015, yang dijadikan sebagai singel lepas utama perilisan ulang internasional dari album Babymetal, serta track pembuka dari Metal Resistance.

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya