Purbaratu, Tasikmalaya
Purbaratu (bahasa Sunda: ᮕᮥᮁᮘᮛᮒᮥ, translit. Purbaratu) adalah sebuah kecamatan di Kota Tasikmalaya, Provinsi Jawa Barat, Indonesia.[3][4] Purbaratu adalah hasil pemekaran dari Kecamatan Cibeureum.[5] Yakni terdiri dari kelurahan-kelurahan: Purbaratu, Sukanagara, Sukamenak, Sukaasih, Sukajaya, dan Singkup. PemerintahanPembagian administratifKecamatan Purbaratu terdiri dari 6 kelurahan, yakni: Potensi KecamatanPurbaratu merupakan daerah penghasil kerajinan tikar mendong terkemuka di Tasikmalaya. Referensi
Pranala luar
|