Pulau Olib
Pulau Olib (pelafalan [ɔ̌lib]; bahasa Italia: Ulbo) adalah sebuah pulau di utara Dalmatia, yang terletak di barat laut Zadar, barat daya Pag, tenggara Lošinj dan timur Silba dengan luas 26.14 km2.[1] Populasinya adalah 140.[2] Referensi
|
Pulau Olib
Pulau Olib (pelafalan [ɔ̌lib]; bahasa Italia: Ulbo) adalah sebuah pulau di utara Dalmatia, yang terletak di barat laut Zadar, barat daya Pag, tenggara Lošinj dan timur Silba dengan luas 26.14 km2.[1] Populasinya adalah 140.[2] Referensi
|