Pulau Lingga

Lingga
Lingga di Kepulauan Riau
Lingga
Lingga
Lokasi di Kepulauan Riau
Geografi
LokasiIndonesia
Koordinat0°10′S 104°39′E / 0.167°S 104.650°E / -0.167; 104.650
KepulauanKepulauan Riau
Luas889 km2
Pemerintahan
NegaraIndonesia
ProvinsiKepulauan Riau
KabupatenLingga
Kota terbesarDaik
Kependudukan
Kelompok etnikSuku Melayu
Info lainnya
Zona waktu
Peta

Pulau Lingga adalah pulau terbesar di Kepulauan Lingga, Indonesia. Luasnya 889 kilometer persegi (343 sq mi). Pulau ini terletak di selatan Kepulauan Riau di lepas pantai timur Sumatra. Ibukota Kabupaten Lingga bertempat di Pulau Lingga. Pulau besar lain di kepulauan ini ialah Singkep. Kebanyakan populasi di pulau ini adalah suku Melayu, Bugis, dan Tionghoa.

Kembali kehalaman sebelumnya