Philips Chow

Philips Chow
LahirPhilips Pratama Siahaan
26 Juli
Nama lainPhilips Chow
Pekerjaan
Tahun aktif2019—sekarang
Instagram: philips.chow Modifica els identificadors a Wikidata

Philips Pratama Siahaan, lebih dikenal dengan nama Philips Chow, adalah seorang aktor dan model Indonesia keturunan Batak.

Philip menjadi juara pertama ajang Ucok dan Butet yang diselenggarakan pada tahun 2019.[1]

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Catatan
2022 Misi Kafe Biru Ari
2025 Rumah Teteh: Story of Helena dagger Nando
Kunci
Film yang belum dirilis untuk saat ini Menandakan film yang belum dirilis untuk saat ini

Serial web

Tahun Judul Peran Catatan
2020 Unappreciated Raja
2022 Virgin Mom Zack

Serial televisi

Tahun Judul Peran Catatan
2022 Asmara 2 Dunia Randu

Video musik

  • "Kau Permainkanku" — Fitto Bharani (2021)
  • "Mencinta Kekasihmu" — Badai Romantic Project (2021)

Referensi

  1. ^ "Ini Pemenang Ucok dan Butet di Festival Danau Toba". Telusur.co.id. 13 Desember 2019. 

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya