PenangkapPenangkap adalah sebuah deposit dari bahan reaktif yang ditempatkan di dalam sistem vakum, untuk tujuan menyempurnakan dan menjaga ruang hampa udara. Ketika molekul gas menyentuh bahan penangkap, mereka bergabung dengannya secara kimia atau dengan penyerapan. Referensi
Pranala luarLihat entri penangkap di kamus bebas Wiktionary.
|