Sejak 1 Januari 2007, Denmark memekarkan 5 wilayah (region) menjadi 13 amt dan menggabungkan sejumlah perkotaan (kommuner) kecil yang sebelumnya berjumlah 270 perkotaan menjadi hanya 98 wilayah perkotaan.
Artikel bertopik geografi atau tempat Denmark ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.