Paul TonkoPaul David Tonko (/ˈtɒŋkoʊ/ TONK-oh; lahir 18 Juni 1949) adalah seorang politikus Amerika Serikat yang menjabat sebagai anggota DPR. Ia merupakan anggota Partai Demokrat. Tonko adalah presiden dan CEO New York State Energy Research and Development Authority, dari 2007 sampai mengundurkan diri pada April 2008. Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Paul Tonko.
|